Sebagai pustakawan haruslah bisa membawa daya tarik kepada pengguna, pemakai, pengunjung agar para penggguna, pengunjung, pemkai, pembaca merasa senang karena dari pustakawan yang murah senyum ramah tamah dan mudah diajak berkomunikasi. Suatu perpustakaan di perguruan tinggi yang baik adalah sebagai berikut: Menyediakan buku-buku,majalah , dan bahan -bahan pustaka yang lain yang di perlukan oleh para mahasiswa kalau diperguruan tinggi .untuk bahan penunjang dalam pengajaran dan penelitian yang diajarkan oleh staf pengajarnya. Kalau perlu meminjamkan bahan-bahan yang diperlukan dari perpustakaan lain bila perpustakaan sendiri tidak memilikinya.
Menyediakan bahan bacaan, seperti: buku dan majalah tidak saja yang dipakai di dalam kelas atau buku teks, tetapi juga bahan-bahan lain yang lebih jelas sifatnya serta bahan-bahan untuk mengembangkan hobi atau bakat. Memenuhi keperluan yang lebih khusus yang disebabkan oleh ke khususan suatu perguruan tinggi,bahan-bahan yang akan diperlukan oleh mahasiswa dalam praktek keguruan, penelitian, kebudayaan daerah, dan perkembangan pendidikan dimana perguruan tinggi itu berada, serta buku-buku petunjuk,dimana bahan ini bisa didapat. Membantu mahasiswa berkenalan dengan kesusasteraan anak-anak alat pandang dengan ( audio,visual ), serta memberikan pengarahan dalam pengembangan suatu perpustakaan sekolah. Membantu mahasiswa untuk keperluan sehari-hari akan informasi tentang daerah, statistik dan alamat-alamat serta tempat/ bahan - bahan yang akan mereka perlukan dalam praktek yang tersedia di perpustakaan - perpustakaan lain di daerahnya .Pustakawan bertindak sebagai penghubung mahasiswa dengan perpustakaan lain.
Memberi kesempata kepada mahasiswa dalam melatih atau menggunakan buku- buku dari perpustakaan sebagai modal pertama bagi mereka yang akan melaksanakan tugas disekolah-sekolah lain nantiny. Seorang pustakawan harus menjiwai atau menyukai pekerjaanya, karena pada wakktu dulu bekerja di perpustakaan katanya itu sebagai tenaga buangan, dan pada waktu itu banyak pekerja yang dikaryakan diperpustakan pada tidak mau.
Penulis : Supono
Email : supono076@gmail.com
Mahasiswa D2 perpustakaan Upbjj-UT Purwokerto Pokjar SMPN 2 Kebumen
0 comments:
Post a Comment