Pedoman Umum Pemilihan Pustakawan Berprestasi

Setiap peguruan tinggi diharapkan memiliki pustakawan yang berprestasi yang mendukung pengembangan daya saing perguruan tinggi berbasis keunggulan lokal. Oleh karena itu perguruan tinggi perlu memiliki sistem penghargaan yang terprogram bagi pustakawan yang memiliki prestasi tinggi dalam pelaksanaan kegiatan tridharmanya. Dalam rangka memfasilitasi terbentuknya sistem penghargaan yang terprogram tersebut, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi sejak tahun 2009 telah mengadakan Seleksi Pustakawan Berprestasi.

Pedoman Umum Pemilihan Pustakawan Berprestasi ini merupakan panduan penyelenggaraan Seleksi Pustakawan Berprestasi tahun 2011 di tingkat perguruan tinggi, kopertis, dan di tingkat nasional. Pedoman ini dapat menjadi acuan baik bagi penyelenggaran di tingkat perguruan tinggi negeri/kopertis maupun di tingkat nasional.

0 comments:

Post a Comment

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2012 Media Perpustakaan Seo Elite by Bro | Blogger Templates